Serka Sanija Drakula Dari Tanah Wali Beraksi Lagi

Berita Terkini

Gercep...!!! Babinsa Keprabon Bersama BPBD, Linmas Dan Warga Masyarakat Evakuasi Pohon Tumbang

Surakarta - Babinsa Kelurahan Keprabon Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta Serma Daniel dan Serda Sugiyanto bersama dengan petugas BP...

Postingan Populer

Jumat, 30 Desember 2022

Serka Sanija Drakula Dari Tanah Wali Beraksi Lagi


Cirebon, buserpolkrim.com - BABINSA Pamijahan Serka Sanija Koramil 0620-07/Plumbon Kodim 0620/Kabupaten Cirebon melaksanakan Baksos (bakti sosial) Donor Darah bersama dengan PMI Kabupaten Cirebon sebagai pelaksana kegiatan baksos Donor Darah di lingkungan warga masyarakat Cirebon. Sabtu, (31/12/2022).

Kedekatan Babinsa Pamijahan dengan masyarakat luas yang sebagai KDD Harus mempunyai banyak kenalan atau teman, dengan demikian mempermudah seorang KDD dalam berbagi kegiatan BAKSOS DONOR DARAH.

Serka Sanija mengungkapkan bahwa sebagi warga masyarakat Cirebon harus saling tegur sapa dan hormat menghormati, ketika bertemu merupakan suatu kewajiban bagi setiap warga yang memegang adat istiadat, senyum dan sapa sudah menjadi budaya warga masyarakat sejak dulu, sehingga bisa mempererat kembali hubungan pertemanan dan persaudaraan, ini akan lebih muda untuk mis komunikasi dalam mengadakan giat baksos donor darah.

Dalam pelaksana tugas ke wilayahan khususnya untuk giat Baksos DONOR DARAH, harus menggandeng semua lingkup elemen masyarakat, sehingga dengan demikian bisa memperlancar pelaksanaan kegiatan tersebut, disamping itu kegiatan tersebut disambut dengan antusias masyarakat sekitar, ungkapnya.

Di mulai dengan kegiatan komsos bersama Kuwu Desa Cirebon Girang, di sambut oleh bpk kuwu Ruslani abdullah ,SE dan Babinsa Desa Cirebon Girang, SERDA WARSITO dapat dijadikan sebagai sarana guyub rukun dalam lingkungan bermasyarakat sehingga dapat memelihara kerukunan dan beragama.

"Saya selaku kordinator donor darah dan peduli thalasemia se-indonesia, juga darakula dari tanah Wali, akan saya siarkan terus sampai nafasku berahkir untuk membantu sesama yang betul-betul membutuhkan darah," papar Serka Sanija yang tersipu malu kepada awak media.

"Hayuu buktikan bahwa TNI ITU BISA", imbuhnya.

(Red)

0 comments:

Posting Komentar